Home
Dalam rangka milad SMAN 5 Garut ke-39, salah satu kegiatannya adlah penanaman pohon buah. Kegiatan ini dilakukan oleh segenap civitas akademik SMAN 5 Garut beserta komite sekolah, masyarakat sekitar serta Pemerintah Setempat. Kegiatan ini bertujuan untuk mengisi tanah kosong dan mencegah longsor serta menyerap air di musim hujan. Program ini juga sejalan dengan pembangunan berkelanjutan dengan mengurangi efek rumah kaca. Pemeliharaan program penghijauan ini melibatkan seluruh warga sekolah tak terkecuali siswa.
- Written by: admin
SMAN 5 Garut mengadakan milad ke-39 Tahun yang bertepatan pada 20 November 2023, perayaan milad ke-39 ini diisi beragam acara yaitu : jalan santai dengan peserta seluruh warga ligar (Guru, Staff, Komite, Siswa), penanaman tanaman buah (penghijauan) yang dihadiri Aparat Pemerintahan dan warga setempat selain warga SMAN 5 Garut, senam masal dan acara puncak perayaan Milad ke-39 pada tanggal 20 November 2023.
- Written by: admin
Dalam rangka memperingati Hari Guru Nasional, OSIS SMAN 5 Garut merayakan HGN tahun 2023 dengan acara pembacaan puisi, pemberian bunga, pelepasan balon dan selebrasi lainnya, Acara dilaksanakan di lapangan Upacara setelah selesai melaksanakan upacara bendera.
- Written by: admin
Dalam acara Milad SMAN 5 Garut ke-39, diberikan penghargaan dari Sekolah kepada siswa-siswi berprestasi baik di bidang akademik maupun non akademik
- Written by: admin